Header Ads

Header Ads
Selamat Datang di Website www.suarabamega25.com " KOMITMEN KAMI MEMBANGUN MEDIA YANG AKURAT DAN BERMANFAAT BAGI MASYARAKAT " Alamat Redaksi Jl. Berangas KM. 2.5 No. 20 RT. 05 Desa Batuah Kotabaru Kalsel, Contact Mobile : 0812-5317-1000 / 0821-5722-6114.

Disparpora Gelar Pelatihan Kuliner Khas Kotabaru


Suarabamega25.com -  Dinas Pariwisata, Kepemudaan dan Olahraga (Disparpora) Kabupaten Kotabaru gelar Bimtek kreasi keragaman kuliner daerah penunjang wisata, Kamis (6/7/22) di Hotel Grend Surya Kotabaru, Kalimantan Selatan.

Acara dihadiri Kabib Event Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Dis Parpora Kotabaru,  pelaku usaha di Kabupaten Kotabaru

Kabid Event Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Dinas Pariwisata, Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Kotabaru, Rudi Nugraha HB mengatakan," Tujuan dari pelatihan Bimbingan Teknis (Bimtek) kreasi keragaman kuliner daerah
kepada pelaku usaha di Kotabaru dan sebagaimana pengembangan sektor pariwisata.

" Kabupaten Kotabaru belum mempunyai khas kuliner dengan acara  Bimtek hari ini akan menjadi branding kita untuk khasnya kuliner Kotabaru. Ini menjadi unggulan dan  potensi menjadi suatu nilai lebih.

Kata Rudi,"Menyampaikan kepada peserta agar bisa mengikuti kegiatan Bimtek Khas kuliner Kotabaru tersebut sampai selesai. Mudah-mudahan apa yang kita  sampaikan   kepada  para pelaku usaha di Kabupaten Kotabaru, hari ini mudah-mudahan bermanfaat," tutupnya.(san)

Tidak ada komentar: