Caleg PDIP Silaturahmi dengan Tim Pemenangan
Suarabamega25.com - Puluhan tim pemenangan antusias menghadiri silaturahmi calon legislatif (Caleg) DPRD Kabupaten Kotabaru daerah pemilihan Dapil 1 Kotabaru
Dr.H. Janu Wibowo merupakan caleg dari Partai PDIP 2024 dan menggelar pertemuan dengan tim pemenangan, Sabtu Malam (11/8/23) di posko Tim Pemenangan Jalan Raya Stagen Kecamatan Pulau Laut Utara, Kabupaten Kotabaru, Kalimantan Selatan.
"Kegiatan tersebut sekaligus memperkenalkan diri kepada Tim Pemenangan saya di pemilihan Dapil 1 Kotabaru.
Kata Janu," Dirinya bersama Tim pemenangan menggelar pertemuan serta sosialisasi dengan memperkenalkan diri dan melakukan koordinasi dan penguatan tim pemenangan dalam upaya memenangkan caleg DPRD Kabupaten Kotabaru 2024. Saya mencaleg ingin ada perubahan dan keinginan - keinginan aspirasi masyarakat bisa terpenuhi,"tutupnya.(san)
Tidak ada komentar: